1.Jelaskan spesifikasi minimal computer yang dapat
digunakan untuk mengakses internet !
komputer adalah alat serba guna yang banyak kehidupan manusia. komputer
tidak perlu mewah, kita dapat menggunakan komputer dengan spesifikasi berikut :
1. procesor minimal pentium III, 500 MHz
2. Random Access Memory (RAM) minimal 64 MB
3. Hardisk minimal 10 GB
4. VGA Card minimal 4 MB
2. Sebutkan empat cara
mengakses internet yang lazim digunakan di Indonesia !
1. menggunakan wifi
2. menggunakan modem telepon seluler
3.menggunakan jaringan LAN
4. menggunakan modem USB
3.Jelaskan kelebihan dan
kekurangan pengguna modem eksternal !
MODEM EKSTERNAL
Keunggulannya :
· Tidak menggunakan slot di dalam computer
· Lebih mudah di pindah tempatkan
· Di daerah yang rawan dengan masalah petir
lebih aman jika menggunakan · Biasanya di lengkapi
dengan panel atau LED atau LCD yang menampilkan info tentang apa yang sedang
dilakukan oleh modem yang mana berguna untuk membantu kita permasalahan untuk
yang terjadi
Kelemahannya :
· Harganya relative lebih mahal dibandingkan
modem internal
· Menggunakan banyak kabel serial
· Memiliki case dan power supply yang menyatu
MODEM INTERNAL
Keunggulan
· Harganya lebih murah dibandingkan modem
eksternel
· Tidak menggunakan kabel
· Menghemat tempat
· Hemat biaya untuk membeli kabel serial
Kelemahannya :
· Rawan dengan masalah petir
· Menggunakan slot di dalam computer
· Tidak mudah di pindah tempatkan karena
slotnya berada di dalam computer
· Lebih susah di pasang karena harus membuka
casing terlebih dahulu
4.Apakah manfaat yang
diperoleh jika menggunakkan Wajanbolice-goen ?
wajanbolice e-goen berfungsi untuk menangkap sinyal wifi atau sinyal wireless agar lebih kuat
5. Jelaskan langkah mencari
koneksi untuk dapat mengakses internet memakai wifi !
cara mengkoneksi internet dengan wifi
1. sakelar wifi dihidupkan (dalam keadaan on)
2. selanjutnya lakukan pemeriksaan pada ikon Wireless Network Connection
Untuk melihat jaringan yang tersedia , lakukan
klik kanan pada ikon Wireless Network
Connection , kemudian pilihlah View Available Wireless Network
3. selanjutnya komputer akan menampilkan kotak Wireless Network Connection .Untuk
mengaktifkan salah satu jaringan,lakukan klik ganda pada nama jaringan .
selanjutnya , computer akan melakukan proses sehingga computer terhubung dengan
jaringan yang dipilih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar